Apa sih
itu? Nama kok pake jilid, emang buku? Atau jangan-jangan sinetron?
Kasih Ibu jilid II adalah sebuah
program yang kami (Warga 3L Pajak 2011) canangkan dan merupakan kelanjutan dari
Program Kasih Ibu yang pernah dilakukan oleh pendahulu kami warga 3F Pajak
2010, dimana dalam program ini kami akan melaksanakan bakti sosial ke Yayasan
Sayap Ibu.

